Senin, 05 Oktober 2015

EDINBURGH




Edinburgh adalah ibu kota dan kota terbesar kedua di Skotlandia. Kota ini memiliki penduduk sekitar 450.000 jiwa ( 2002 ). Kota ini terletak di pesisir timur tanah rendah Skotlandia sejak 1437 dan merupakan tempat Eksekutif Skotlandia.

kota ini merupakan pusat zaman penerangan. Kota lama dan baru Edinburgh terdaftar sebagai Situs Warisan Dunia UNESCO pada 1995.

Edinbrugh dikenal dengan Edinburgh Festival tahunan, festival seni pertunjukan terbesar di dunia, dan juga pesta jalan Hogmanay. Pada saat festival tersebut populasi kota ini berlipat ganda. Kota ini merupakan salah satu tujuan wisatawan dunia, menarik 13 juta pengunjung setiap tahun.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar